Kapolsek Pamanukan Gelar Silaturahmi Kamtibmas Bersama Balon Kades Lengkongjaya H.Yogi
XPOSNews SUBANG – Kapolsek Pamanukan Kompol Supratman melakukanĀ Silaturahmi denganĀ Balon Kades Lengkongjaya H.Yogi. Rabu(30/8/2023)
Ā
Hal tersebut dilakukan sesuai dengan arahan dari Kapolres Subang AKBP Ariek Indra Sentanu.
Ā
Kapolsek Pamanukan, Kompol Supratman, mengatakan Kegiatan silaturahmi dengan Balon Kades Lengkongjaya ini tak lain untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang tetap kondusif.
Ā
“Dalam giat silaturahmi Kamtibmas ini, kami sampaikan kepada Balon Kades H.Yogi dan pendukungnya untuk selalu menjaga Kamtibmas menjelangĀ tahun politik, masyarakat jangan sampai terprovokasi oleh isu-isu berbau politik yang bisa mengganggu kamtibmas,” katanya
Ā
Selain itu, dengan silaturahmi jajaran Polsek Pamanukan bersama balon Kades Lengkongjaya iniĀ bisa semakin mendekatkan Polri dengan masyarakat.
Ā
“Semoga terus tetap terjalin silaturahmi yang baik antara pihak Kepolisian Sektor Pamanukan dengan masyarakat Lengkongjaya demi sama-sama menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif jelang Pilkades Serentak 3 Desember 2023 mendatang,” ungkapnya(Ahy)